Sobat MMBlog sekalian, Mewakili karakter jiwa sporti dan agresif para generasi muda, Suzuki GSX-R150 telah mendapat reputasi yang positif dan tempat tersendiri di masyarakat Indonesia, sebagai sepeda motor terkencang di kategori sport 150cc. Sejalan dengan momentum bersejarah perayaan 100...
Sobat MMBlog sekalian, kembali lagi di artikel MMBlog yang membahas tentang motor Thumper aka motor big single/motor satu silinder dengan CC besar. Setelah beberapa hari yang lalu, MMBlog bikin artikel tentang Honda SLR650, sekarang giliran pabrikan Hamamatsu yang kebagian...
Sobat MMBlog sekalian, alhamdulillah, bener-bener alhamdulillah, berkah konsisten nulis ngeblog dan bikin artikel yang bermanfaat, akhirnya MMBlog bisa (Insya Allah) ngelancong ke Negara yang bikin motor-motor super, negara Adidaya di Asia, ke Jepang Sob! MMBlog bakalan ngeliput beberapa agenda...
Sobat MMBlog sekalian, Pasar motor middle 250 CC Up nampaknya akan terus bergeliat manja. Tahun 2019, nampaknya akan menjadi tahun dimana, kelas ini akan tampil se-all-out mungkin! Dimulai dari Yamaha R25/300 terbaru yang desainnya bener-bener trengginas serta power yang...
Sobat MMBlog sekalian, wah, akhirnya yang ditunggu-tunggu datang juga nih. secara terang-terangan, Suzuki Filipina akhirnya menayangkan sebuah teaser motor baru yang secara sekilas aja, kita bakalan tahu kalau itu adalah motor matik terbaru Suzuki yang menggunakan setang pipa atau...
Sobat MMBlog sekalian, temen-temen tahu Suzuki Virus? Kayaknya banyak yang belum tahu nih ya? hehehe. Suzuki Virus adalah salah satu motor Suzuki yang sempat beken dan heboh pas tahun 2012 silam. Motor ini hadir sebagai versi nakedbike dari Suzuki...
Sobat MMBlog sekalian, gimana Hari Raya-nya Sob? nampaknya lumayan berbeda nih dari tahun-tahun sebelumnya yah. mumpung masih suasana lebaran, MMBlog mau ngucapin selamat Hari Raya Idul Fitri, mohon maaf lahir batin. Nah, di artikel ini, MMBlog mau share lagi...
Sobat MMBlog sekalian, Untuk menyambut tahun baru 2022 dengan lebih berani, All New Satria F150 sebagai sepeda motor ikonik yang “Berani Diadu” dan dicintai penggemar kecepatan, kini tampil dengan perubahan warna dan stripping baru serta perubahan pada komponen pengereman....
Sejak program undian Suzuki Ready To MotoGP 2018 berlangsung dari 1 Juli hingga 30 September 2018, ribuan konsumen baru Suzuki telah mengikuti program yang berhadiah pergi ke Malaysia untuk berkesempatan nonton balap bergengsi MotoGP 2018 secara langsung di Sirkuit...
Sobat MMBlog sekalian, beberapa waktu lalu, Suzuki Global tampak berjanji dan optimis bahwa mereka akan merilis sebuah motor baru. betul banget, generasi roadster super 1 liter mereka sudah bertahun-tahun tidak kena update, Suzuki GSX-S1000! Nah, per hari ini, motor...
Sobat MMBlog sekalian, lagi dan lagi, dua motor favorit MMBlog dari Suzuki akan menjadi tumbal dari ketatnya regulasi Euro 4. Suzuki GSX-R600/750, sekarang lagi diambang kepunahan, eksistensi motor ini akan selesai, hmm, yang bener nih? beneran Sob, dari berbagai...
Sobat MMBlog sekalian, sebagai salah satu produk sepeda motor kategori skutik yang diandalkan PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS), kini Suzuki Address FI mendapatkan sentuhan warna baru untuk memenuhi selera pasar skutik serbaguna di Indonesia. Mengusung slogan ‘Bebas Berkendara, Dinamis...
Sobat MMBlog sekalian, dari pagi hingga siang hari tadi, MMBlog bersama dengan temen-temen media dan blogger, menghadiri undangan dari PT SIS untuk mengikuti sebuah acara yang temanya, beda dan kenalan lebih mendalam dengan Suzuki GSX150 Bandit. Berlokasi di restaurant...
Sobat MMBlog sekalian, Touring Wisata Suzuki GSX yang sebelumnya telah berlangsung sebanyak dua kali, kini digagas kembali oleh komunitas Suzuki dan PT Sinar Galesong Mandiri (SGM) dan terus berlanjut hingga ke wilayah Sulawesi Tenggara, dengan tajuk Touring Wisata Suzuki...
Sobat MMBlog sekalian, pasca rilis Suzuki Bandit 150, gak sedikit temen-temen yang nanya gimana motor ini secara detail. Memang, motor ini masih punya garis persamaan yang kental dengan Suzuki GSX-S150, tapi pada intinya, motor ini dikasih feature-feature yang lebih...