Haojue DR300 Dirilis di Tiongkok, Masih Pakai Mesin Inazuma

4

Sobat MMBlog sekalian, di daratan negeri tirai bambu, Tiongkok, pabrikan Haojue yang merupakan hybrid antara Suzuki dan produsen motor lokal telah resmi merilis sebuah motor streetfighter terbaru mereka yakni Haojue DR300. Kalau beberapa minggu yang lalu motor ini hanya tampil sebagai foto spyshoot, sekarang udah gamblang penampakannya. Haojue DR300 ini bisa temen-temen lihat, tampil bareng sama motor Suzuki di sebuah pameran otomotif.

Teaser Suzuki Katana 2019, Ini Motor Bakalan SUPERB!

6

Sobat MMBlog sekalian, akun Youtube Suzuki Inggris, udah seminggu ini memberikan video teaser dari motor baru Suzuki yang akan diperkenalkan di ajang Intermot, Jerman 2 Oktober 2018 nanti. Teasernya menggambarkan mengenai sebuah motor yang punya ciri khas tajam, tradiosional, epik, dan misterius. Apalagi kalau bukan Suzuki KATANA!

Yang Baru di BMW R1250GS, Makin Cepat, Makin Pinter, Makin Irit!

1

Sobat MMBlog sekalian, di jagad persilatan motor gede, motor yang menjadi favorit peturing, motor yang jadi favorit rider yang demen gagah-gagahan, BMW R1200GS, kini telah mendapatkan major update. Ada lumayan banyak upgrade di motor yang mahal tapi laku ini Sob. intinya sih ya, motor ini jadi tambah bertenaga, jadi tambah pinter, jadi tambah aman, dan jadi tambah irit! Kok bisa? Yuk kita bahas bareng-bareng.

Melihara Matik Suzuki Itu Murah!

9

Sobat MMBlog sekalian, beberapa hari yang lalu, MMBlog menyempatkan diri untuk menservis Mang Hajo aka Suzuki GSX-R1000R Suzuki Hayate 125 Hijau tahun 2015 yang udah 6 Bulan jadi armada andalan MMBlog sehari-hari. Jujur, ini motor dari pertama beli di kilometer 8000 gak pernah di check up di Bengkel, paling ganti oli pakai oli R-Max aja. Sebenernya juga gak ada masalah apa-apa, kebetulan ada waktu, ya bolehlah di Check Up di Bengkel. Pilihan bengkel MMBlog adalah Bengkel Suzuki Sunter, biasanya sih dulu rajinnya ke Suzuki Sahardjo, cuma karena udah pindah ke Klender, ya ke Sunter deh.

Diet Ketat, Suzuki GSX-R Ini Jadi GSX-R Tercepat Yang Pernah Ada, Suzuki GSX-R1000R Ryuyo!

4

Sobat MMBlog sekalian, Suzuki GSX-R1000 bisa dibilang sebagai salah satu superbike yang banyak banget varian limited editionnya. Di eropa, motor ini, mendapatkan lumayan banyak sentuhan edisi terbatas. Mulai dari Suzuki GSX-R1000 Origin yang desainnya keren abis, terus ada juga varian BSB, terus ada juga yang klasik, hingga yang paling mutakhir adalah Suzuki GSX-R1000R Ryuyo! Wah, denger kata Ryuyo, MMBlog jadi bernostalgia dengan trip MMBlog bulan April lalu, waktu ke Suzuki Offical Track Test di Hamamatsu, tepatnya di daerah Ryuyo.

Warna Baru Honda CRF150, Hitam Doff Nan Sangar!

4

Sobat MMBlog sekalian, Honda CRF150L bisa dikatakan sebagai trail Honda AHM yang warnanya hanya ada satu pilihan semenjak motor ini pertama kali dilaunching. Nah, dapat kabar resmi dari PT AHM bahwasannya, saat ini PT AHM telah memberikan penyegaran terhadap CRF150L yaitu varian warna baru yaitu warna Hitam Doff!

Dari Suzuki GSR Sampai Suzuki Suzuki GSX-S, Roadster Suzuki Yang Penuh Passion dan Totalitas!

14

Sobat MMBlog sekalian, seperti pabrikan/produsen sepeda motor yang lain, Suzuki juga punya motor ikonik. Di varian streetbike, kalau Honda punya varian CB, Yamaha punya MT dan XS, Kawasaki punya varian Z, Suzuki juga punya varian yang bernama GS. Menurut penelusuran yang telah MMBlog lakukan, GS yang berarti “Grand Sport” ini pertama kali memulai debutnya pada tahun 1976 dengan motor yang bernama Suzuki GS750, motor ini ada lho di Plaza Suzuki, Hamamatsu. lambat laun, popularitas Suzuki GS semakin meningkat, dan punya positioning yang beda dengan Honda CB.

Ketemu Honda Shadow 1100, Sang Honda Made in USA!

8

Sobat MMBlog sekalian, MMBlog pribadi sebenernya selalu menaruh perhatian dan menaruh hati sama motor-motor cruiser. Latar belakang pernah menjadi rider motor cruiser entry level, Kawasaki Eliminator 175, sedikit banyak memberikan kontribusi ke MMBlog perihal kesukaan sama motor dengan genre ini. Nah, kemarin, waktu acara Indonesia Honda CBR Race Day 2018 seri ke dua, MMBlog ketemu dengan satu motor cruiser klasik dari Honda yang asli keren banget. Motor ini adalah motor display sebuah salon otomotif. Honda Shadow 1100!!

Yamaha Resmikan SMK Kelas Khusus di Ketapang, Untuk Tingkatkan Kompetensi Siswa

0

Sobat MMBlog sekalian, PT. Yamaha Indonesia Motor Mfg. (YIMM) melanjutkan komitmen dalam mengembangkan pendidikan vokasi di Indonesia. Kali ini Yamaha Indonesia membuka SMK Kelas Khusus Yamaha di SMK Negeri 2 Ketapang (15 September 2018). Dalam kerja sama ini Yamaha memberikan fasilitas berupa bengkel, ruang teori serta donasi unit sebagai bahan ajar agar pendidikan yang diterima siswa SMK Kelas Khusus Yamaha lebih komprehensif sesuai dengan kondisi aktual dunia kerja.

Keseruan CBR Race Day! Ajang Balap, Modifikasi, dan Gathering!

1
Sobat MMBlog sekalian, Fun Race pemilik Honda CBR yang digelar PT. Astra Honda motor dan 2 jaringan main dealer, Main Dealer sepeda motor Honda Jakarta Tangerang, PT. Wahana Makmur Sejati (WMS) dan Daya Adicipta Motora, Indonesia CBR Race Day semakin diminati pemilik Honda CBR dan menyukai balap.

Indonesia CBR Race Day Kembali Digelar, Banjir Peserta!

1
Sobat MMBlog sekalian, setelah sukses digelar pada bulan April lalu, Indonesia CBR Race Day (ICE Day) 2018 kembali hadir untuk para pecinta sepeda motor Honda yang ingin mengekspresikan kecintaannya pada kecepatan di lintasan sirkuit. Gelaran ICE Day seri kedua ini diikuti sebanyak 200 starter yang berasal dari berbagai wilayah di Indonesia akan memperebutkan total hadiah sebesar Rp 55.000.000,-.

Wahana Tambah Tempat Uji Kompetensi Untuk Tingkatkan Kualitas SMK Binaan

0

Sobat MMBlog sekalian, Meningkatkan kualitas serta kompetensi, Main Dealer sepeda motor Honda Jakarta Tangerang, PT. Wahana Makmur Sejati (WMS) dan PT. Astra Honda Motor (AHM) resmikan 2 SMK Binaan sebagai Tempat Uji Kompetensi dan Sertifikasi Nasional Teknik dan Bisnis Sepeda Motor yaitu SMKN 7 Kabupaten Tangerang dan SMKN 8 Kabupaten Tangerang di Tangerang, Senin (10/09).

JANGAN Masuk! Ini Moge Eropa Under 200 Juta Yang Bisa Dijadiin Target Naik Kelas!

10

Sobat MMBlog sekalian, setelah beberapa kali bikin artikel list pilihan moge Jepang, kali ini, di artikel ini, MMBlog akan kasih pendangan mengenai motor-motor gede Eropa yang bisa temen-temen miliki dengan value yang lumayan tinggi. Gak bisa dipungkiri, moge Eropa adalah sebuah pencapaian hakiki dan memang, motor-motor ini punya aura yang berbeda dengan motor Jepang. Terlepas dari itu motor kurang reliable dan rewel, tapi tentunya, tetep, motor ini bisa naikin pride ridernya.

Moge Suzuki Under 100 Juta di Indonesia, Apa Aja Pilihannya?

14

Sobat MMBlog sekalian, bagi sebagian besar orang (termasuk MMBlog di dalamnya) sensitifitas harga untuk motor bisa dibilang penting banget. Motor Gede aka Moge, bisa dibilang sebagai komiditi tersier yang harganya hampir enggak value. Nah, berangkat dari hal ini, dan berangkat dari request temen-temen, MMBlog akan coba kasih input moge apa aja yang punya harga “value”. Tentunya, ini moge bekas ya, kalau moge baru udah gak ada lagi. Mimpi Indah Kawasaki ER6n tahun 2011 udah jadi romantisme masa lalu aja Sob, hehehe. Terus, tambahan lagi, moge Suzuki dulu yang akan MMBlog bahas.

4 Warna Baru Suzuki Satria F150 Injection, Ekspresif!

2

Sobat MMBlog sekalian, Ekspresi bergaya seorang pengendara sering kali diperlihatkan melalui tampilan sepeda motornya yang menarik perhatian. Berlandaskan keyakinan tersebut, PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) kembali memberikan penyegaran tampilan kepada model hyperunderbone legendaris Suzuki All New Satria F150 dengan warna-warna baru yang lebih berani dan tak membosankan dipandang.