Sobat MMBlog sekalian, Jaringan Main Dealer Sepeda Motor Astra Honda menyerahkan donasi 1 juta masker untuk tenaga medis untuk digunakan sebagai pelindung dalam beraktivitas. Penyerahan donasi 1 juta masker disalurkan melalui beberapa institusi. Sebanyak 500.000 masker medis (surgical mask) disalurkan...
Optimis, kreatif, dan pantang menyerah dalam kondisi apapun merupakan semangat dari generasi 125. Dengan semangat #generasi125, Yamaha bersama youtuber Hobby Makan asal Kalimantan akan mengajak kalian untuk tetap berbagi kebaikan meskipun #dirumahaja. Namun bagaimana cara berbagi kebaikan ala generasi...
PT Astra Honda Motor (AHM) membagikan sekitar 1.100 paket sembako Ramadhan Sehat ke masyarakat di sekitar lingkungan perusahaan untuk menemani mereka menjalani pola hidup sehat selama puasa di bulan Ramadhan. Pemberian sembako ini dilakukan secara bertahap di beberapa titik lokasi....
Sobat MMBlog sekalian, Sepeda motor saat ini menjadi salah satu transportasi andalan untuk berbagai keperluan penting.  Sehingga, kondisinya harus tetap terjaga kendati tidak sering digunakan, agar tidak mengalami masalah saat akan digunakan. Salah satu komponen utama yang perlu dijaga...
Sobat MMBlog sekalian, Mitra Pinasthika Mulia ( MPM Honda) distributor sepeda motor dan suku cadang Honda wilayah Jatim dan NTT salurkan bantuan alat kesehatan tahap pertama kepada Pemerintah Provinsi ( Pemprov) Jatim. Donasi alat kesehatan ini diserahkan oleh Presiden...
Sobat MMBlog sekalian, PT Astra Honda Motor (AHM) mendukung aktivitas belajar mengajar di rumah melalui kehadiran portal e-learning Edukasi Satu Hati untuk 683 SMK binaan Astra Honda yang tersebar di seluruh provinsi di Indonesia. E-Learning Edukasi Satu Hati dibuat...
Sobat MMBlog sekalian, Sebagai wujud kepedulian kepada masyarakat sekitar, Tekiro Tools dan Polsek Metro Penjaringan, Jakarta Utara bekerjasama dalam pembagian sembako di wilayah Muara Baru dan Bandengan, Jakarta Utara. Kegiatan yang berlangsung pada Kamis (23/04) bertujuan untuk membantu meringankan...
Sobat MMBlog sekalian, Kolaborasi penuh arti sekaligus berguna untuk orang lain baru saja dijalankan Komunitas Honda ADV Indonesia (HAI) Se-Jabodetabek dengan Asosiasi Honda Jakarta (AHJ). Tidak hanya ‘main motor’ semata tapi juga diisi dengan beragam kegiatan positif. ADV150 Urban Exploride,...
Tidak banyak grup yang mampu bertahan hingga usia 47 tahun seperti Wahana. Itulah sebabnya kita harus bersyukur dan selalu berpikir inovasi untuk mempertahankan dan mengembangkannya,” itulah kutipan yang dilontarkan Presiden Komisaris Wahana Artha Group, Garibaldi Thohir atau yang akrab...
Bingung mau kemana mengisi akhir pekan bersama keluarga atau kerabat tercinta? Pilihan tepat untuk mengisi keceriaan akhir pekan bersama keluarga dengan menghadiri Blue Core Yamaha Motor Show (BYMS) di Pulau Belitung dan Kota Sidoarjo pada tanggal 3 – 4...
Sobat MMBlog sekalian, wah telat sehari nih MMBlog ngucapin Selamat Idul Fitri Ke temen-temen. Kemarin bisa dibilang adalah hari yang lumayan penuh dan gak ada jeda di tiap detiknya. Rumah jadi tempat tikum keluarga, walhasih jadi rame dan selalu...
Sobat MMBlog sekalian, Menyambut mudik lebaran 1440 H, ada 5 (lima) hal penting yang perlu diperhatikan para pemudik, khususnya bagi pengemudi kendaraan roda dua agar dapat mengemudi dengan nyaman dan aman sehingga sampai di tempat tujuan dengan selamat. Berikut tips...
Sobat MMBlog sekalian, Mengawali tahun 2019 ini, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menggelar acara sosialisasi keselamatan berkendara. Dalam event ini Yamaha memberikan support dengan menyediakan skutik MAXI Yamaha yang dikenal luas masyarakat seperti Xmax, Nmax, Aerox 155, Lexi. Acara tersebut diadakan selama...
Sobat MMBlog sekalian, Tsunami yang landa pantai Anyer hingga Tanjung lesung dan sebagian wilayah pantai Lampung Selatan, sebabkan kesedihan mendalam bagi masyarakat dan wisatawan yang mengalaminya. Tidak hanya rugikan harta benda, namun kesedihan yang terjadi di penghujung tahun 2018...
Sobat MMBlog sekalian, touring bareng Mas Moel aka Yamaha FZ6 bisa dibilang selesainya itu motor ngasih oleh-oleh. Kalau di touring kemerdekaan MMBlog kudu benerin area pengereman, sekarang Mas Moel minta di service area kaki-kaki depannya. Yup, kaki kiri aka...